Referensi
PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA SMK NEGERI 1 SAMATURU KABUPATEN KOLAKA
ABSTRAK
HAERUDDIN, Nim. 12010101071 “PengaruhLingkunganSekolahTerhadapPrestasiBelajar Agama Islam Siswa SMK Negeri 1 SamaturuKab.Kolaka”, MelaluiPembimbingBapk Dr. SupriyantoM.Ag.
SkripsiinimembahastentangPengaruhLingkunganSekolahTerhadapPrestasiBelajarPendidikan Agama Islam Siswa SMK Negeri 1 SamaturuKab.Kolaka.Adapunrumusanmasalahdalampenelitianiniadalah: a). BagaimanaLingkunganSekolah di SMK Negeri 1 SamaturuKab. Kolaka?, b). BagaimanaPrestasiBelajar PAI di SMK Negeri 1 SamaturuKab.Kolaka?, c). Apakahterdapatpengaruhlingkungansekolahterhadapprestasibelajarsiswa SMK Negeri 1 SamaturuKab.Kolaka.
JenisPenelitianiniadalahpenelitiankuantitatif, yaitupenelitiananalisisdatanyamenggunakanananlisisstatistik.TehnikPengumpulan data dilakukandengantekhnikangketdanobservasi.Analisis data yang digunakanadalahujikolerasiProduct Moment danujiRegresi Linear sederhana.
Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1). Analisisdeskriptif data variabel X menunjukkannilai rata-rata = 67,677, dengan frekuensi tertinggi skor nilai variabel Xyakni29 =93% beradapada interval 60-80%, dengan demikian ini umunya menunjukkan LingkunganSekolah di SMK Negeri 1 Samaturu pada kategori baik. 2). Analisisdeskriptif data variabel Y menunjukkannilai rata-rata = 75,774 , dengan frekuensi tertinggi skor nilai variabel Y yakni 23 = 74%yang berada di interval 61-80 dengan demikian ini umunya menunjukkan Prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikana Agama Islam di SMK Negeri 1 Samaturu pada kategori tinggi, 3). Analisis inferensial menunjukan terdapat pengaruh positifpadakategorikuatdansignifikansecaraparsial variabel independenterhadapvariabeldependendenganditemukannyarhitung≥ rtabel. (0.623 ≥ 0,3961). Kemudian berdasarkan hasil perhitungan uji-f maka diperoleh fhitung 18,25 > ftabel 4,18 dapat disimpulkan bahwa koefisien korelasi antara Lingkungan Sekolah dengan Prestasi Belajar Siswa sebesar 18,25 adalah signifikan.
Tidak tersedia versi lain