Fak. Tarbiyah
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADSTOGETHER(NHT) PADA SISWA KELAS V MI ASY SYAFI’IYAH KOTA KENDARI
ABSTRAK
Abdul Rahman, NIM.12010104002“MeningkatkanHasilBelajar IPSMelalui Model PembelajaranKooperatifTipe Numbered Heads Together (NHT) PadaSiswaKelas V MiAsySyafi’iyah Kota Kendari”dibimbingoleh Dr. Abdul Kadir P, M.Pd, Raehang, S. Ag, M. Pd. I
Penelitian iniberjuanguntukmengetahuihasilbelajarsiswamelalui model pembelajarankooperatif tipe NHT. Adapunmasalahdalampenelitianinidibatasipada apakah hasil belajar IPS siswa dapat ditingkatkan melalui model pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) Kelas V MI Asy-Syafi’iyah Kota Kendari?
Jenispenelitianiniadalahpenelitiantindakankelas (PTK), yang dalam proses pelaksanaannyadilakukandengan proses pengkajianberbaur yang terdiridariempattahapyaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi, danevaluasisertamelakukanrefleksi, dimanatehnikanalisis data dalampenelitianiniakandianalisisdenganmenggunakanstatistikdeskriptif yang dimaksudkanuntukmemberikangambaranpeningkatankualitasbelajarsiswa yang diajardenganmenggunakan model pembelajarankooperatif tipe NHTdenganlembarobservasiaktifitas guru dansiswa.
Berdasarkanaktifitassiswadan guru terjadipeningkatan yang sangatsignifikan.Hal inisesuaidenganhasilobservasiaktivitas guru padasiklus I diperolehpersentase92.85%ataupadakategoritsangatbaiksedangkanhasilobservasiaktivitassiswasiklus Imenunjukkanbahwaaktivitassiswatelahberadapadakategoribaik.Berdasarkanaktivitassiswadalamkelompokbelajar yang diperolehdenganpersentase96.05%beradapadakategoribaik.Penerapan model pembelajarankooperatiftipe NHT.dapatmeningkatkanhasilbelajarsiswa. Hal tersebutdapatdilihatdarihasilbelajarsiswasebelumtindakansiklus I dengannilairata-rata 70.21 persentasehasilbelajarsiswamencapai 54.17%.Setelahdilakukantindakansiklus I dengannilai rata-rata 76.79 presentasehasilbelajarsiswameningkatdenganpresentaseketuntasan70.83%.Sedangkanpadasiklus II peningkatanpresentaseketuntasanhasilbelajarsiswameningkatsecarasignifikanyaitudengannilai rata-rata 81.54, denganpresentaseketuntasan87.50%.Peningkatanpersentasesetiapsiklus 16,67% danpeningkatanpersentasekeseluruhansebesar 33,33%.
Tidak tersedia versi lain