Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana penerapan manajemen berbasis sekolah (MBS) di SMP Negeri 1 Rarowatu Kec. Rarowatu Utara Kab. Bombana?, Bagaimana hasil ujian nasional (UN) siswa di SMP Negeri 1 Rarowatu Kec. Rarowatu Utara Kab. Bombana tahun ajaran 2011/2012?, dan Apakah terdapat pengaruh penerapan manajemen berbasis sekolah terhadap hasil ujian nasional (UN) siswa …
Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) merupakan sebuah paradigma baru pendidikan, yang memberikan otonomi luas pada tingkat sekolah dengan pelibatan masyarakat dalam kerangka kebijakan penyelenggaraan pendidikan di sekolah. Otonomi diberikan agar sekolah dapat leluasa mengelola sumber daya, dengan mengalokasikan sesuai dengan prioritas kebutuhan, dan agar sekolah lebih tanggap terhadap kebutuhan set…
Manajemen berbasis sekolah adalah suatu konsep yang memberikan otonomisasi kepada sekolah, sehingga sekolah bisa leluasa mendesain model pengelolaan sekolah dalam rangka mewujudkan sekolah yang efektif dan produktif yang ditandai dengan adanya otonomi sekolah, kepemimpinan kepala sekolah yg professional, adanya partisipasi masyarakat dan adanya tim kerja. Dalam konteks inilah penulis mengangkat…