Dari hasil analisis SPSSm maka dapat diketahui bahwa nilai R square sebesar = 0.168, yang berarti bahwa kontribusi variabel kreativitas guru dalam mempengaruhi minat belajar siswa adalah 0.168 atau sebesar 16.8%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh kemampuan kreativitas guru terhadap minat belajar siswa sebesar 16.8% dan sisanya 83.2% dipengaruhi oleh faktor lain yang tida…
Obyek penelitian ini adalah seluruh guru SMPN 1 Unaaha yang berjumlah 44 orang, jadi populasi penelitian ini adalah seluruh guru berjumlah 44 orang dan disebut penelitian populasi. variabel dalam penelitian ini adalah variabel X: profesionalisme guru, variabel Y: kreatifitas mengajar guru. tehnik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi,angket/quesioner,dan dokumentasi. adapun analisis …