Referensi
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EVERY ONE IS A TEACHER HERE DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS BBELAJAR SISWA KELAS IV PADA BIDANG STUDI PAI (MEMBIASAKAN PERILAKU TERPUJI) DI SDN BAKU-BAKU KECAMATAN WAWONII SELATAN KABUPATEN KONAWE
Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) pada siswa kelas IV SDN Baku-Bakudengan jumlah 13 orang siswa dan penelitian ini dikhususkan pada mata pelajaran PAI, dengan prosedur penelitian yaiut; perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi secara berulang selama 2 siklus. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian bahwa penerapan model pembelajaran every one is a teacher here pada mata pelajaran PAI siswa kelas lV SDN baku-Baku Kecamatan Wawonii Selatan Kabupaten Konawe Tahun Pelajaran 2012/2013, dapat berjalan sebagaimana mestinya, yaitu hasil belajar siswa dapat ditingkatkan, ...
Tidak tersedia versi lain