Referensi
PENGARUH KEPRIBADIAN GURU TERHADAP MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN BAHASA ARAB DI MAS PONDOK PESANTREN RAUDLATUL JANNAH DESA GUALI KECAMATAN KUSAMBI KABUPATEN MUNA
Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dan statistik inferensial. metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah questioner dan dokumentasi. populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas Xl dan Xll MAS Pondok pesantren Raudlatul Jannah yang berjumlah 40 orang siswa. Hasil Penelitian ini menujukan bahwa berdasarkan perhitungan statistik deskriptif dapat diketahui bahwa nilai kategorisasi variabel kepribadian guru bahasa Arab MAS Pondok Pesantren Raudlatul Jannah termasuk kategori baik. ....
Tidak tersedia versi lain